Minggu, 06 Desember 2015

Merindukan kemarin yang indah chapter I #postingan

Merindukan kemarin yang indah chapter I #postingan

Bingung ! Entah Dari mana Mana aku mulai tulisan ini.
Pingin nya sih nulis cerpen, sekali kali kayak jaman sekolah dulu.
Dari coret coretan gak jelas, nggambar kartun, ngarang puisi, sampe bilion cerpen petualang sampe yang romantis.


Tentang anak band, persahabatan, reunian masa depan dan paling brutal adalah sampe kepikiran ngarang karakter fantasi yang terinfluense para musisi terkenal dunia yang mati muda saat di puncak kejayaan kariernya. Semuanya mati di umur 27 smile emotikon dan kadang eson masih aja ngebayangin ngelakuin hal itu dan benar benar terjadi di kehidupan nyata ku. Hail kurt cobain, jimat hendrix, ivan scumbag dll.
Yah mulai deh cerpen nya. Ini cerita curhat tentang eson, seorang remaja laki laki yang merantau ke negeri lain. Sebelum berangkat eson ketemu seorang gadis ayu di desa tempat orang tuanya. yang eson alamin dan benar benar terjadi Tapi KEMARIN Sih smile emotikon




http://sahabatkelabu.blogspot.my/2011/05/hari-ini-kamis-28-april-2011.html

Semuanya berawal saat eson mau berangkat ke negeri lain, beberapa hari sebelum berangkat ke negeri lain itu. Eson nyempatin pulang ke kampung halaman orang tua nya. Untuk pamitan dan silaturahim dengan beberapa kerabat dari keluarga orang tua nya.

Yah eson besar di kabupaten kecil selatan pulau jawa. Di asuh oleh embok nya, kakak dari emak. Atau dalam bahasa jawa di panggil budhe. Sedangkan tempat orang tuanya berasal dari pulau garam. Dan di pulau garam ini lah cerpen ini di karang, terinspirasi dari seorang gadis ayu di kampung halaman orang tua eson.
Siang itu eson dan emak baru sampai di ujung jalan untuk masuk ke desa. Ya dari hujung pintu masuk desa untuk ke rumah eson agak jauh Kalau berjalan kaki. Maka emak nelfon kerabat untuk menjemput mereka di hujung desa.

Beberapa saat setelah nelfon, datang lah seorang gadis ayu Berjilbab yang naik motor produk jepang grin emotikon dia menyapa emak, eson saat itu biasa aja. Maklum dia gak tau siapa si gadis itu, karena itulah pertama kalinya eson melihatnya. Eson juga gak berani bertanya ke emak, siapa dia atau kan emak sudah kenal atau belum kenal dengan gadis itu. Akhirnya si gadis membonceng emak terlebih dahulu untuk di hantar. Beberapa waktu berlalu hingga si gadis datang lagi menemui eson. 

Si gadis pun turun, men jagang sepeda motor nya dan menyilahkan eson untuk menyetir. Eson pun rada bingung, eson berfikir lho kog malah saya yang nyetir !! Seharusnya kan si gadis yang nyetir kayak saat nganterin emak tadi. 

‪#‎sekilasinfo‬ eson adalah pemuda tanggung yang pemalas banget, hanya ingin sehari hari nya melakukan pekerjaan yang simpel simpel aja, padahal aslinya otaknya penuh Pikiran Pikiran gak penting yang selalu aja di Pikiran di setiap waktu nya.

Ok fine, back to the romantik time grin emotikon mau tak mau akhirnya pun eson yang menyetir sepeda motor itu dan membonceng si gadis. Mereka pun bergerak dan terjadilah SEDIKIT obrolan singkat yang terucap di perjalanan itu, percakapan yang tidak bisa di tuliskan disini. Karena terjadinya pertempuran hati(kayak lagunya band netral aja) di hati mereka masing masing. Bingung resah gundah gulana dan banyak pertanyaan masing masing.

Hinggalah mereka sampai di rumah yang di tuju. Ya itulah rumah emak. Eson dan si gadis pun berpisah. Si gadis yang telah membantu eson beserta emaknya dan juga karena dia telah menyelesaikan tugasnya pun undur diri untuk pamit pulang. 

Maka cerpen itu pun TAMAT disini

2 komentar:

  1. Yuk Merapat Best Betting Online Hanya Di AREATOTO
    Dalam 1 Userid Dapat Bermain Semua Permainan
    Yang Ada :
    TARUHAN BOLA - LIVE CASINO - SABUNG AYAM - TOGEL ONLINE ( Tanpa Batas Invest )
    Sekedar Nonton Bola ,
    Jika Tidak Pasang Taruhan , Mana Seru , Pasangkan Taruhan Anda Di areatoto
    Minimal Deposit Rp 20.000 Dan Withdraw Rp.50.000
    Proses Deposit Dan Withdraw ( EXPRES ) Super Cepat
    Anda Akan Di Layani Dengan Customer Service Yang Ramah
    Website Online 24Jam/Setiap Hariny

    BalasHapus
  2. Chapter 2 nya kapan ya kak, ditunggu up nya. 🙂

    BalasHapus